Dalam hal ini PT Waskita Beton Precast Tbk telah mempercayakan kepada kami dalam pembuatan rambu K3 proyek konstruksi, mulai dari rambu peringatan, rambu wajib ditaati (rambu perintah) hingga rambu larangan dari bahan flexy MMT tersebut. Selain rambu K3, mereka juga memesan bendera K3 dan bendera perusahaan yang terbuat dari bahan kain.
0 Komentar